You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
50 Warga Palmerah Ikut Pelatihan Pengolahan Hasil Perikanan
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

50 Warga Palmerah Ikut Pelatihan Pengolahan Hasil Perikanan

Sekitar 50 warga Kecamatan Palmerah, mengikuti pelatihan pengolahan hasil perikanan yang digelar Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Barat, di RPTRA Bambu Kuning Rusun KS Tubun, Kamis (2/8).

Pelatihan yang diberikan membuat produk makanan dari hasil perikanan, seperti tekian, baso kopong dan krupuk kuku macan

Kepala Seksi Kelautan dan Perikanan Sudin KPKP Jakarta Barat, Gonti WS mengatakan, warga yang ikut pelatihan ini merupakan perwakilan dari enam kelurahan se-Kecamatan Palmerah.

90 Peserta Ikuti Pelatihan Olahan Pangan Ikan

"Pelatihan yang diberikan membuat produk makanan dari hasil perikanan, seperti, bakso kopong dan krupuk kuku macan," kata Gonti. 

Ia menambahkan, nantinya peserta pelatihan akan mendapat pendampingan dan pembinaan sehingga  diharapkan mampu menjadi wirausahawan baru di bidang kuliner. 

"Kami berharap, nantinya mereka bisa menjadi wirausaha mandiri," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1475 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1338 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1079 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1029 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye993 personDessy Suciati